PENGAMANAN DEMONSTRASI 22 September 2022


Kamis 22 September 2022, Satuan Polisi Pamong Praja melaksanakan pengamanan Demonstrasi oleh Koalisi Masyrakat Penegak Keadilan (Kompak) Taput, di Kantor DPRD Kabupaten Tapanuli Utara dan di Kantor Bupati Kabupaten Tapanuli Utara. Adapun pelaksanaan pengamanan Demontrasi berjalan dengan aman dan kondusif.